Effectiveness of Poster and Video Health Promotion Media on Smoking Awareness in Secondary Schools in Depok City, West Java
Abstract
Abstract
Background: Smoking is hazardous for the health of individuals and those around them. This study aims to identify effective health promotion media to increase awareness of the dangers of smoking in high schools as an effort to enhance understanding of the danger of smoking.
Methods: Cross sectional study was conducted on 69 grade X students in 2 high schools in Depok City selected by total sampling. Research variables in the form of health promotion media posters and videos on awareness of the dangers of smoking. Primary data were collected directly using a standardised questionnaire that had been tested for validity and reliability. Data were tested using the Wilcoxon test.
Results: There was a significant difference between health promotion posters decreased by 9 people and increased by 12 people. This difference was not significant (p>0.05) with a p-value of 0.972. Poster-based health prevention measures have no effect on smoking knowledge. Health promotion video media has a p-value of 0.000 (p < 0.05) with a decrease of 2 people and an increase of 24 people.
Conclusion: The use of video health promotion media and poster media improved adolescents' understanding of the dangers of smoking. Video media is more effective than posters in providing information to high school students in Depok, West Java. A suggestion for the government is to use health promotion videos as an innovative strategy to prevent adolescent smoking. Health promotion media should be shared on popular social media platforms such as YouTube, Instagram, and TikTok, which are frequently used by students.
Keywords: Health promotion, Media, Poster, Smoking, Video
Abstrak
Latar belakang: Perilaku merokok sangat berbahaya bagi kesehatan individu yang merokok dan orang-orang sekitar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui media promosi kesehatan yang efektif untuk meningkatkan akan bahaya merokok pada sekolah menengah atas dalam upaya peningkatan kesadaran bahaya merokok.
Metode: Studi Cross sectional dilakukan pada siswa 69 kelas X di 2 SMA Wilayah Kota Depok yang dipilih secara total sampling. Variabel penelitian berupa media promosi kesehatan, poster dan video terhadap kesadaran bahaya merokok.Data primer diambil secara langsung menggunakan kuesioner baku yang telah diuji validitas dan reabilitasnya. Data diuji menggunakan uji Wilcoxon.
Hasil: Didapatkan perbedaan yang signifikan antara poster promosi kesehatan penurunan sebanyak 9 orang dan peningkatan sebanyak 12 orang. Perbedaan ini tidak signifikan (p >0,05) dengan nilai p 0,972. Tindakan pencegahan kesehatan berbasis poster tidak berpengaruh terhadap pengetahuan merokok. Media video promosi kesehatan memiliki p-value 0,000 (p <0,05) dengan penurunan sebanyak 2 orang dan peningkatan sebanyak 24 orang.
Kesimpulan: Penggunaan media promosi kesehatan video dan media poster meningkatkan pemahaman remaja tentang bahaya merokok. Media video lebih efektif daripada poster dalam memberikan informasi kepada siswa SMA di Depok. Saran untuk pemerintah adalah menggunakan video promosi kesehatan sebagai strategi inovatif untuk mencegah remaja merokok. Media promosi kesehatan harus dibagikan di platform media sosial popular yang sering digunakan oleh para siswa seperti YouTube, Instagram, dan TikTok.
Kata Kunci: Media, Merokok, Poster, Promosi Kesehatan, Video
References
Nazir MA, Al-Ansari A, Abbasi N, Almas K. Global prevalence of Tobacco use in adolescents and its adverse oral health consequences. Open Access Maced J Med Sci. 2019;7(21):3659–66.
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Riset Kesehatan Dasar 2018. 2018.
Ichayuen Avianty. Gambaran Perilaku Merokok Siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) Di Kota Depok Ichayuen Avianty. HEARTY Jurnal Kesehatan Masyarakat. 2018;6(1).
Badan Pusat Statistik. Statistik Pemuda Indonesia 2023. 2023;21.
Asrina A. Pengaruh Media Promosi Kesehatan Terhadap Pengetahuan Dan Dan Sikap Remaja Tentang Perilaku Merokok Di Smk Negeri 1 Dan Smk Negeri 2 Bantaeng Kabupaten Bantaeng. 2018. Jurnal Mitrasehat Volume 8 No 2 (2018)
Ira Nurmala, Fauzie Rahman, Adi Nugroho, Neka Erlyani, Nur Laily, Vina Yulia Anhar. Promosi Kesehatan. 1st ed. Surabaya: Pusat Penerbitan dan Percetakan Universitas Airlangga (AUP); 2018.
Wahid Iqbal Mubarak. Konsep Dasar Pendidikan Kesehatan. Jakarta: Salemba Medika; 2011.
Adventus MRL, I Made Merta Jaya, Donny Mahendra. Buku Ajar Promosi Kesehatan. 2019.
Grace Kurniati, Otik Widiatutik, Linda Suwarno. Efektivitas Media Video Terhadap PeningkatanPengetahuan Dan Sikap Tentang Bahaya Merokok Pada Anak Sekolah Menengah Pertama. 2020;5(2):254–62.
Rusdianah E, Yuliana F. Pengaruh Promosi Kesehatan dengan Media Video terhadap Tingkat Pengetahuan Remaja tentang Merokok. JPKM: Jurnal Profesi Kesehatan Masyarakat. 2022 Nov 27;3(2):125–32.
Rusdianah E, Yuliana F. Pengaruh Promosi Kesehatan dengan Media Video terhadap Tingkat Pengetahuan Remaja tentang Merokok. JPKM: Jurnal Profesi Kesehatan Masyarakat. 2022 Nov 27;3(2):125–32.
Septiam Emma Dwi Jatmika, Muchsin Maulana, Kuntoro, Santi Martini. Pengembangan Media Promosi Kesehatan. Yogyakarta: K-Media; 2019.
Anita Takaheghesang H, Engkeng S, Adam H. Pengaruh Penyuluhan Kesehatan Tentang Bahaya Merokok Terhadap Pengetahuan Pelajarsekolah Menengah Atas Di Desa Likupang I Kabupaten Minahasa Utara. Jurnal KESMAS. 2019;8(6):211–7.
Listiana S, Yulianti F, Promosi ), Poltekkes K, Bandung K. Pengaruh Video Animasi Tentang Bahaya Merokok Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Remaja. 2021;2(1):185. Jurnal Kesehatan Siliwangi.
Fatia Zulfa, Henni Kusuma. Upaya Program Balai Edukasi Corona Berbasis Media Komunikasi Dalam Pencegahan Penyebaran Covid-19. Jurnal Abdimas Kesehatan Perintis 2. 2020 Jul 21;1:17–24.
Octaviana Putri A, Ningrum Rahmadayanti T, Rizka Chairunnisa A, Khairina N, KIA dan Kesehatan Reproduksi D, Studi Kesehatan Masyarakat P, et al. Penyuluhan Online Dengan Booklet Dan Video Sebagai Upaya Pengendalian Hipertensi. 2021;4. SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan
Arief S Sadiman, R. Rahardjo, Anung Haryono, Rahardjito. Media Pendidikan,Pengertian Pengembangan Dan Pemanfaatan. 1st ed. Jakarta: Rajawali Pers; 2012.
Indah J, Junaidi J. Efektivitas penggunaan poster dan video dalam meningkatkan pengetahuan dan sikap tentang buah dan sayur pada siswa Dayah Terpadu Inshafuddin. Jurnal SAGO Gizi dan Kesehatan. 2021 Sep 4;2(2):129.
Copyright (c) 2025 Dwi Arwandi Yogi Saputra, Yanti Harjono, Pritha Maya Savitri, Ahmad Fauzan, Abisha Rakadynan Alhafiz

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this Journal agree to the following terms: (Download Copyright Notice)
1. Author retains copyright and grants the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a creative commons attribution license that allows others to share the work within an acknowledgment of the work’s authorship and initial publication of this journal.
2. Authors are able to enter into a separate, additional contractual arrangement for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g. acknowledgment of its initial publication in this journal).
3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g. in institutional repositories or on their websites) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published works.
4. User/public use of this website will be licensed to Creative Commons Attribution-ShareALike 4.0 International (CC BY-SA 4.0) License.